Senin, Juli 23, 2012

Selamat

Kami Seluruh Staf Bidang Pendidikan Menengah dan Kejuruan (DIKMENJUR) Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bireuen, mengucapkan Selamat Bertugas Kepada Kabid dan Kasi di Bidang Dikmenjur semoga dapat melaksanakan tugas baru dengan baik dan bertanggung jawab. serta kami ucapakan terima kasih kepada Kabid dan Kasi yang lama yang telah berdedikasi di Bidang Dikmenjur, semoga ilmu dan pengabdian yang diberikan dapat menjadi manfaat bagi kami semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar